Berita

7 Mahasiswa UNP Sajikan Paper Hasil Penelitian pada Seminar Serantau di Universiti Putra Malaysia

Jumat, 31 Mei 2024 Humas UNP - Siti Sarah 777

Dalam rangkaian International Student Mobility pada tanggal 27 Mei - 1 Juni 2024 ini di Universitas Putra Malaysia. 7 orang mahasiswa S2 dan S3 BK FIP menyajikan paper paper hasil penelitian dihadapan dosen dan mahasiswa Kaunseling Fakulti Pengajian Pendidikan UPM. 5 mahasiswa S2 BK FIP dimaksud adalah Azahra Hardi Cusinia dengan judul "How the role of parents influence students career choices from the perspective Roe's Personality Theory", Fika Dwi Mulia dengan judul "Parenting Style, Effect, Identity in Career Choice-Collectivisme Theory", Mharchelya dengan judul "The employee's work life balance on career and life stisfaction: A systematic literature review", Putra Suharnadi dengan judul "Constructive Career Counseling for Drug Addiction”

dan Wardoyo dengan judul "The Implementation of Pancasila Profil to Improve Employment Culture of Vocational High Scholl)". Sedangkan mahasiswa S3 BK FIP UNP menyajikan paper dengan judul "The basics of religion as the main foundation for developing student carrer maturity" oleh Deliati, dan “Development of a career option assessment for intellectual disability students in the extraordinary school of Padang” oleh Rendy Amora Jofipasi.

Paper paper dimaksud merupakan produk MK BK Karir pada Semester Januari Juni 2024 ini dengan dosen pengampu Prof. Dr. Afdal, M. Pd., Kons., Dr. Nurfarhanah, M. Pd., Kons., dan Dr. Rezki Hariko, M. Pd., Kons.


Share:

Informasi

The more that you read, the more things you will know, the more that you learn, the more places you’ll go.”– Dr. Seuss
Author :
Humas UNP - Siti Sarah