Agenda

Info Pelatihan Pekerti Universitas Negeri Padang Secara Daring Untuk Dosen Indonesia

Kamis, 28 Juli 2022 | 00:00 WIB Humas UNP - Siti Sarah 4048

Info Pelatihan Pekerti UNP secara daring Untuk Dosen Indonesia

Kegiatan pelatihan akan dilaksanakan secara Online/Daring selama 2 Minggu , ( perkiraan mulai pada tanggal 9 Agustus sd 9 September 2022 ) jika Kuota minimal sudah terpenuhi (25 orang). Kuota maksimal setiap angkatan adalah 30 orang. BIAYA PELATIHAN PEKERTI:

Biaya pelatihan Pekerti Rp.2.500.000,-

Biaya untuk Dosen Universitas Negeri Padang Rp.2.000.000,-

Biaya untuk Alumni UNP Rp. 2.225.000,-

Biaya untuk kelas kerjasama Rp. 2.000.000,- per orang (minimal 30 orang)

Batas waktu pembayaran dilakukan 1 x 24 Jam sejak dilakukan pendaftaran di aplikasi PUSDIKLAT, jika melebihi waktunya maka dianggap mengundurkan diri.

Pembayaran di lakukan secara transfer ke Rekening: ( BNI Kantor Cabang Padang 8888789028 a/n UNP PTNBH Kontrak Kerjasama ) Informasi pendaftaran dapat dilakukan pada laman “http://pusdiklat.lp3m.unp.ac.id/” tata cara pendaftaran bisa klik tautan berikut PANDUAN PENDAFTARAN E-TRAINING

http://pusdiklat.lp3m.unp.ac.id/wp-content/uploads/PANDUAN-PENDAFTARAN-E-TRAINING.pdf

NB:

-  Apabila terdapat kendala ketika proses pendaftaran atau konfirmasi pendaftaran, silahkan menghubungi via WhatsApp (jam Kerja):

- Setelah melakukan pendaftaran dan pembayaran segera konfirmasi ke wa nara hubung dibawah (dengan mengirimkan bukti transfer dan sreenshoot halaman web pendaftaran yang memuat nama peserta)

-Silahkan Bergabung dengan Link Group Calon Peserta PEKERTI UNP https://chat.whatsapp.com/Fu5BVq8JiT1CwA4H39qkvw

Nara Hubung

Yosefrizal / 082388029888

Ronal / 085263715637

Agus dwi santoso /  081363659001


Share:


The more that you read, the more things you will know, the more that you learn, the more places you’ll go.”– Dr. Seuss
Author :
Humas UNP - Siti Sarah